Produk – OMASYS
OMASYS atau Order Management System merupakan sistem order yang memudahkan pelanggan untuk melakukan pemesanan dari meja secara langsung, dengan memindai QR Menu yang terdapat pada meja restaurant anda dan akan diarahkan ke page menu untuk melakukan order pada menu yang tersedia serta melakukan pembayaran langsung di satu layar handphone kalian
INMES dilengkapi dengan berbagai fitur dan modul yang dapat menunjang kebutuhan usaha anda yang terdiri dari.
– Exclusive Branding
– Scan QR Menu
– Online Menu
– Online Order
– Order dan Sales Report
Copyright © 2024 Studio Kami Mandiri